Bosan keluar rumah? Lagi pengen sendiri? Lebih baik main game online dirumah. Selain menghibur, rasa penat dan stress juga akan hilang dengan bermain game. Dari anak-anak hingga usia orang dewasa suka bermain game online. Tapi apakah bermain game harus di warnet? Tidak kok, kamu juga bisa bermain game online dirumah tanpa perlu membayar mahal jasa penyewaan warnet.
Penasaran gimana caranya bermain game dirumah jadi menyenangkan? Simak yuk tips seru bermain game dirumah ini.
Buat Jadwal Waktu Bebas Bermain
Bermain game sah-sah saja asalkan kamu bermain diwaktu yang tepat dan tidak meninggalkan kewajiban kamu seperti belajar, mengerjakan tugas, beribadah, dan makan. Banyak orang penggila game yang kecanduan dan tidak memprioritaskan kesehatannya. Alhasil jatuh sakit.
Buatkan jadwal kapan kamu bisa bebas bermain tanpa ada yang menggangu. Misalnya 2 hingga 3 jam untuk bermain. Langkah ini juga bisa membuat kamu fokus bermain tanpa gangguan dari siapapun.
Jangan Lupa Siapkan Gaming Gear Yang Berkualitas
Main game online juga membutuhkan hardware yang berkualitas. Salah satunya laptop. Pakailah laptop Asus gaming yang kualitasnya sudah tidak diragukan lagi yang tersedia banyak di MatahariMall.com.
Selain itu, kamu juga membutuhkan beberapa peralatan tempur seperti keyboard gaming, mouse gaming.
Pastikan Kuota Internet Cukup
Kalau bicara online sudah tentu memerlukan internet. Jangan sampai kamu lagi asik-asik bermain kuota internet kamu habis atau keyboard dan mouse yang kamu pakai tidak berfungsi dengan baik. Pilihlah keyboard atau mouse khusus untuk gaming.
Pilih Game Online Yang Kamu Suka
Pasti kamu sudah punya dong ya game yang akan kamu suka. Salah satu game online popular adalah Dota. Tetapkan dulu game online apa yang kamu suka bisa action dengan adegan tembak-tembakan, bersenjata, pukulan, tendangan. Atau kamu suka dengan game online berkarakter seperti kesatria yang ingin menyelamatkan tuan putri atau penyihir yang ingin menguasai dunia. Maka dari itu, pilihlah game favoritmu terlebih dahulu agar kamu bisa menikmatinya.
Apakah kamu sudah siap menghabiskan waktu liburanmu dengan bermain game online dirumah?
Pengen laptop asus e… 😳